ANALISA TRADING EMAS TGL 08 OKTOBER 2014






Emas naik untuk rangkaian kedua kalinya dalam pekan ini karena daya tarik safe haven meningkat setelah IMF memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi global dan data industri Jerman yang melemah membuat kecemasan berlanjut.
Emas membuat sebuah gerakan menjauhi harga rendah setelah sebelumnya menurun tajam akibat penguatan dollar AS yang memicu aksi pembelian fisik logam mulia dan short covering disaat harga emas sedang dilevel terendahnya dalam 15 bulan terakhir.

Diprediksi, emas akan bergerak naik ke MA 20 hingga bolinger atas 11 Daily pada level 1218.00 hingga level 1226.00 setelah konsolidasi antara range pada bolinger 11 time frame H1 di kisaran level 1208.00-1212.00.
Higher  kemarin adalah level 1213.30 sedangkan lowernya di level 1202.75.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar